Misi Internasional Perdana Prabowo Wujudkan Fondasi Kokoh Diplomasi Luar Negeri Indonesia

Misi Internasional Perdana Prabowo Wujudkan Fondasi Kokoh Diplomasi Luar Negeri Indonesia

Jakarta – Kunjungan diplomatik Presiden Prabowo Subianto menjadi langkah awal yang akan menjadi pondasi bagi kebijakan luar negeri Indonesia selama masa kepemimpinannya. Sebagai misi internasional perdana, perjalanan ini akan menentukan arah dan strategi pemerintahan dalam hubungan multilateral maupun bilateral. Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh menyebut bahwa langkah Presiden Prabowo Subianto melakukan kunjungan kenegaraan ke luar negeri merupakan peluang bagi presiden baru, suasana baru, policy…
Pengamat: Capaian Kunjungan Prabowo Keluar Negeri Bawa Indonesia Sebagai Pemain Global

Pengamat: Capaian Kunjungan Prabowo Keluar Negeri Bawa Indonesia Sebagai Pemain Global

Pengamat politik Ujang Komaruddin mengungkapkan bahwa kunjungan kerja Presiden Prabowo ke luar negeri membangkitkan rasa bangga rakyat Indonesia. “Jadi, kalau kita menganalisa dan mengamati apa yang dilakukan oleh Pak Prabowo sebagai Presiden RI ke-8, itu membuat decak kagum bagi seluruh rakyat Indonesia. Beliau punya pengalaman, memiliki hubungan baik dengan banyak negara, dan juga tokoh dunia,” ujarnya. Lebih lanjut, Ujang menekankan pentingnya posisi Indonesia di kancah…
Lawatan Presiden Prabowo ke Luar Negeri Buktikan Peran Strategis Indonesia di Dunia

Lawatan Presiden Prabowo ke Luar Negeri Buktikan Peran Strategis Indonesia di Dunia

JAKARTA – Kunjungan Presiden RI ke-8, Prabowo Subianto, ke China dan Amerika Serikat (AS) baru-baru ini menandai babak baru dalam diplomasi Indonesia yang semakin proaktif di kancah internasional. Lawatan ini tidak hanya mempererat hubungan dengan negara-negara besar, tetapi juga menunjukkan komitmen Indonesia dalam memainkan peran penting dalam geopolitik dunia. Sebagai negara sahabat pertama yang dikunjungi, China menjadi simbol pengakuan atas posisi Indonesia di dunia, sementara…
Kunjungan Presiden Prabowo Berbuah Manis: AS dan China Dukung Program Makanan Bergizi Gratis di Indonesia

Kunjungan Presiden Prabowo Berbuah Manis: AS dan China Dukung Program Makanan Bergizi Gratis di Indonesia

Kunjungan kerja Presiden Prabowo Subianto ke Amerika Serikat dan China membawa hasil positif bagi Indonesia. Dua negara besar, Amerika Serikat dan China, memberikan dukungan penuh untuk program “Food Supplementation and School Feeding Programme in Indonesia” atau Program Pemberian Makanan Bergizi Gratis untuk siswa sekolah. Program ini bertujuan untuk menyediakan makanan bergizi kepada anak-anak sekolah di seluruh Indonesia, sebagai bagian dari upaya meningkatkan kesehatan dan pendidikan…
Kunjungan Presiden Prabowo ke Sejumlah Negara, Tegaskan Wibawa Indonesia di Kancah Internasional

Kunjungan Presiden Prabowo ke Sejumlah Negara, Tegaskan Wibawa Indonesia di Kancah Internasional

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto secara resmi telah memulai kunjungan kerja (kunker) luar negeri perdananya pada Jumat (8/11) lalu. Dalam lawatannya, presiden akan menghadiri pertemuan dan undangan di sejumlah negara, Presiden membawa kepentingan bangsa dan negara. Negara pertama yang dikunjunginya adalah Cina dengan agenda melakukan pertemuan dengan Presiden Xi Jinping. Pertemuan ini menghasilkan sejumlah kesepakatan konkret, baik di sektor ekonomi, bisnis dan politik luar negeri.…
Keberhasilan Kunjungan Luar Negeri Presiden Prabowo Subianto Tingkatkan Kerja Sama Bilateral dan Kebanggaan Nasional

Keberhasilan Kunjungan Luar Negeri Presiden Prabowo Subianto Tingkatkan Kerja Sama Bilateral dan Kebanggaan Nasional

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto melakukan kunjungan luar negeri selama dua pekan ke sejumlah negara, termasuk dua kekuatan dunia, yaitu Tiongkok dan Amerika Serikat, sejak tanggal 8 hingga 23 November 2024 mendatang. Kunjungan ini mendapat apresiasi dari berbagai pihak, tidak hanya dari negara-negara yang dikunjungi, tetapi juga dari masyarakat Indonesia yang menilai langkah diplomatik Prabowo sebagai upaya memperkuat hubungan internasional Indonesia. Di Tiongkok, Presiden Prabowo melakukan…
Lawatan Presiden Prabowo ke Luar Negeri Perkuat Diplomasi Wujudkan Perdamaian Dunia

Lawatan Presiden Prabowo ke Luar Negeri Perkuat Diplomasi Wujudkan Perdamaian Dunia

Jakarta – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto melakukan kunjungan kerja ke luar negeri perdananya dalam rangka memperkuat hubungan diplomatik, meningkatkan kerja sama di berbagai bidang, serta berkontribusi pada upaya menciptakan perdamaian dunia. Kunjungan ini mencakup serangkaian pertemuan dengan para pemimpin negara dan pejabat tinggi. Melalui dialog konstruktif, Presiden Prabowo dapat mempererat hubungan Indonesia dengan berbagai negara, baik di kawasan regional maupun global, untuk menghadapi tantangan…
Lawatan Presiden Prabowo ke AS dan China Perkuat Hubungan Global, Raih Apresiasi Publik

Lawatan Presiden Prabowo ke AS dan China Perkuat Hubungan Global, Raih Apresiasi Publik

Jakarta – Presiden Prabowo Subianto menggelar lawatan ke luar negeri yang menarik perhatian publik dan meraih apresiasi luas. Dalam kunjungannya ke dua negara besar, China dan Amerika Serikat, Presiden Prabowo bertemu langsung dengan Presiden Xi Jinping dan Presiden Joe Biden untuk memperkuat kerja sama di berbagai bidang, termasuk ekonomi, keamanan, kesehatan, dan pendidikan. Pengamat Politik, Ujang Komaruddin menyampaikan bahwa kunjungan Presiden Prabowo ini membangkitkan rasa…
Presiden Xi Jinping Puji Kepemimpinan Presiden Prabowo: Indonesia Sangat Penting bagi Tiongkok

Presiden Xi Jinping Puji Kepemimpinan Presiden Prabowo: Indonesia Sangat Penting bagi Tiongkok

Jakarta – Presiden Tiongkok Xi Jinping menyampaikan apresiasi kepada yang tinggi bagi pemimpin baru Indonesia Prabowo Subianto. Tiongkok sebagai negara pertama yang dikunjungi menjadi satu kehormatan. Pertemuan ini sangat penting dalam membangun kerjasama kedua pihak. “terimakasih tuan presiden, kunjungan anda sangat penting untuk membangun dan memperkuat kerjasama bilateral” katanya. Kunjungan ke Cina menandakan bahwa negara tersebut memiliki posisi strategis bagi Indonesia dalam peta geopolitik ke…
Kunjungan Presiden Prabowo ke Tiongkok Perkuat Diplomasi dan Wujudkan Program Prioritas Indonesia

Kunjungan Presiden Prabowo ke Tiongkok Perkuat Diplomasi dan Wujudkan Program Prioritas Indonesia

Jakarta, – Kunjungan kerja Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, ke Tiongkok yang dimulai pada minggu ini semakin mempererat hubungan diplomatik kedua negara serta memperkuat komitmen Indonesia dalam mewujudkan program-program prioritas pemerintah. Langkah pertama Presiden Prabowo dalam kunjungan luar negeri ini membawa dampak positif, tidak hanya dalam bidang diplomasi, tetapi juga dalam mendukung agenda pembangunan nasional, khususnya terkait dengan pemenuhan gizi anak-anak Indonesia. Presiden Tiongkok, Xi…