Pemerintahan Prabowo-Gibran Komitmen Selamatkan Generasi Muda dari Narkoba

Pemerintahan Prabowo-Gibran Komitmen Selamatkan Generasi Muda dari Narkoba

Oleh: Sahroni Anzar *) Pemerintahan Prabowo-Gibran melangkah dengan penuh tekad untuk memastikan bahwa masa depan Indonesia terbebas dari bayang-bayang narkoba yang mengancam generasi muda. Di tengah maraknya penyalahgunaan narkoba yang menjangkiti remaja di seluruh penjuru negeri, komitmen ini menjadi sebuah harapan bagi jutaan keluarga yang mendambakan lingkungan sehat bagi anak-anak mereka. Tidak hanya sebagai upaya penegakan hukum, tetapi juga sebagai bentuk tanggung jawab sosial, pemerintah…
Kelanjutan Pembangunan IKN Era Presiden Prabowo Bangkitkan Geliat Ekonomi

Kelanjutan Pembangunan IKN Era Presiden Prabowo Bangkitkan Geliat Ekonomi

Oleh : Gavin Asadit )* Pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara yang terletak di Kalimantan Timur terus menjadi sorotan utama dalam agenda pembangunan nasional, terlebih setelah bergulirnya kepemimpinan Presiden Prabowo Subianto. Pemerintahannya berkomitmen untuk melanjutkan pembangunan proyek besar ini. IKN diproyeksikan tidak hanya mengubah wajah Indonesia secara fisik, tetapi juga membangkitkan ekonomi yang signifikan, baik bagi masyarakat lokal maupun perekonomian nasional secara keseluruhan. Wakil Menteri…
Apresiasi Kunker Presiden Prabowo ke Luar Negeri Perkuat Kerjasama Ekonomi

Apresiasi Kunker Presiden Prabowo ke Luar Negeri Perkuat Kerjasama Ekonomi

Oleh : Andi Mahesa )* Presiden Prabowo Subianto melakukan rangkaian kunjungan resmi ke sejumlah negara sahabat. Kunjungan ini bukan hanya simbolis, tetapi juga merupakan langkah strategis yang bertujuan memperkuat kerja sama ekonomi Indonesia dengan dunia internasional. Di tengah ketidakpastian ekonomi global dan tantangan geopolitik yang semakin kompleks, kunjungan kerja (kunker) Presiden Prabowo menjadi bagian dari upaya pemerintah Indonesia untuk menjaga pertumbuhan ekonomi, menarik investasi, dan…
Waspada Ancaman Radikalisme Jelang Pilkada Papua 2024

Waspada Ancaman Radikalisme Jelang Pilkada Papua 2024

Jayapura - Masyarakat untuk tetap berhati-hati terhadap potensi munculnya ancaman radikalisme, terorisme serta tindakan intoleransi jelang Pilkada Serentak 2024. Menjelang pelaksanaan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di Papua pada tahun 2024, masyarakat, aparat keamanan, dan seluruh pihak terkait diminta untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi ancaman radikalisme, terorisme, dan intoleransi yang dapat mempengaruhi stabilitas politik dan keamanan di wilayah tersebut. Ancaman ini bukan hanya berpotensi merusak proses…
Menjaga Stabilitas Keamanan untuk Kelancaran Pilkada di Papua

Menjaga Stabilitas Keamanan untuk Kelancaran Pilkada di Papua

Oleh: Emanuel Bito Tabuni*) Menjaga stabilitas keamanan di Papua menjadi kunci utama dalam mewujudkan Pilkada yang aman, damai, dan kondusif. Berbagai upaya telah dilakukan oleh aparat keamanan dan masyarakat untuk memastikan kelancaran pesta demokrasi ini. Kepolisian Daerah (Polda) Papua Barat telah mengambil langkah proaktif dalam mempersiapkan Pilkada 2024. Salah satu upaya signifikan adalah penyelenggaraan kegiatan supervisi dan asistensi yang dipusatkan di aula Martin Luther Wermit,…
Istana Nilai Video Presiden Prabowo Bersama Cagub-Cawagub Jateng Tak Perlu Dipersoalkan

Istana Nilai Video Presiden Prabowo Bersama Cagub-Cawagub Jateng Tak Perlu Dipersoalkan

Jakarta – Menteri Sekretaris Negara, Prasetyo Hadi, memberikan penjelasan terkait video yang memperlihatkan Presiden Prabowo Subianto bersama pasangan calon Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi dan Taj Yasin. Prasetyo menegaskan bahwa dalam video tersebut, Presiden Prabowo berbicara dalam kapasitasnya sebagai Ketua Umum Partai Gerindra, bukan sebagai Presiden.. β€œItu kan beliau sebagai Ketum Partai Gerindra,” ungkapnya. Dia menambahkan bahwa tidak ada yang perlu dikhawatirkan…
Tokoh Masyarakat Jadi Garda Depan Awasi Pilkada 2024

Tokoh Masyarakat Jadi Garda Depan Awasi Pilkada 2024

Oleh : Stefanus Putra Imanuel )* Pilkada 2024 akan segera digelar, dan momentum ini bukan hanya menjadi ujian bagi peserta politik, tetapi juga bagi masyarakat luas. Di tengah hiruk-pikuk persiapan, tokoh-tokoh masyarakat muncul sebagai garda terdepan yang mengemban peran vital dalam menjaga agar Pilkada berlangsung aman, tertib, dan damai. Di Yogyakarta, berbagai organisasi dan lembaga sosial-keagamaan bergandengan tangan melalui forum-forum diskusi untuk menjunjung demokrasi yang…
Kunker Luar Negeri Presiden Prabowo, Dorong Pemerataan Ekonomi Melalui Investasi Asing

Kunker Luar Negeri Presiden Prabowo, Dorong Pemerataan Ekonomi Melalui Investasi Asing

Jakarta - Kunjungan Presiden Prabowo Subianto ke sejumlah negara mendapat respon positif. Dengan misi untuk memperkuat perekonomian nasional dan mempercepat pemerataan ekonomi di seluruh wilayah, Presiden Prabowo berhasil mendapatkan komitmen investasi senilai miliaran dolar dari beberapa perusahaan multinasional yang bergerak di sektor industri, teknologi, dan infrastruktur. Waketum Partai Gerindra, Rahayu Saraswati menegaskan kunjungan luar negeri Presiden Prabowo merupakan langkah strategis untuk mengget target para investor.…
Kunker Presiden Prabowo Untuk Tingkatkan Optimisme Investor Mancanegara Percepat Pemerataan Ekonomi

Kunker Presiden Prabowo Untuk Tingkatkan Optimisme Investor Mancanegara Percepat Pemerataan Ekonomi

Oleh : Alvi Ramadhan )* Kunjungan kerja (kunker) Presiden Prabowo ke berbagai negara strategis mencerminkan komitmen kuat Indonesia untuk terus memperluas jalinan kerja sama internasional, khususnya dalam bidang ekonomi. Melalui pertemuan dengan para pemimpin dunia dan investor mancanegara, Presiden Prabowo menekankan bahwa Indonesia membuka pintu lebar bagi investasi yang sejalan dengan visi pembangunan berkelanjutan dan pemerataan ekonomi. Kunjungan ini membawa angin segar bagi iklim investasi…
Kebijakan Penghapusan Utang UMKM Era Prabowo Banjir Apresiasi

Kebijakan Penghapusan Utang UMKM Era Prabowo Banjir Apresiasi

Jakarta – Kebijakan terbaru yang dikeluarkan oleh Pemerintah Indonesia mengenai penghapusan utang UMKM, yang tertuang dalam Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 47 Tahun 2024, menuai berbagai apresiasi, salah satunya dari Fraksi Partai Gerindra di DPRD Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU). Peraturan Pemerintah yang ditandatangani pada 5 November 2024 ini memberi angin segar bagi pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM), terutama mereka yang bergerak di sektor…